Translate

Tuesday, June 5, 2012

Unexpected Things I got when I Visit Melbourne

Hulaaa guyssss!! Seperti yang saya janjikan, post kali ini adalah mengenai trip saya ke Melbourne tahun lalu to visit my brother.. Merasa guilty juga ini sama kalian karena perginya udah tahun lalu dan sekarang baru ceritanya,hahahhaha :D But sebagian besar masih ingat kok, oleh karena itu sekarang langsung saya share ke kalian ya..

Bagi yang belum tahu, sebelum saya berangkat untuk kuliah di Sydney, koko saya terlebih dahulu sudah berangkat ke Melbourne untuk kuliah.. Jadi pas saya di Sydney, terkadang jika mendapat libur atau pas day off kerja, saya menyempatkan diri untuk pergi ke Melbourne selama 3-4 hari untuk bertemu koko.. Kita jalan2, makan, dan gereja bareng disana..  I kinda miss that moment now in fact! Hahhaha.. Di Melbourne, terdapat banyak sekali restaurant dengan makanan yang semuanya super mantap, plus dengan keadaan sekitarnya yang tidak terlalu ramai seperti di Sydney, bisa dibilang lebih tenang sekali.. Namun, kalau soal cuaca, Melbourne juga sangat luar biasa.. Dinginnya ga main2 guys.. Pakai baju sampai doble2, pake boots, sarung tangan smua.. Sydney kalah dingin jauh sama Melbourne.. Padahal Sydney aja kadang2 udah dinginnya pol, apalagi kalau hujan tambah dingin dah.. LOL.. Furthermore, di Melbourne ini, orang Indonya itu sungguh benar2 banyak sekali teman2.. Sampai dimana2 itu ketemu dengan orang indo.. Contoh : waktu mau beli roti, tau2 di sebelah kita ada yang bicara bhsa Indo.. Mau nyebrang jalan, eh tau2 ada segerombol remaja lainnya juga yg ngmng2 indo.. Jadi dimana2 kalian pergi, pasti ketemu yg namanya orang indo di Melbourne.. Di Sydney juga banyak orang Indo, tp di Melbourne itu jauh lbh banyak lagi.. Saya mempunyai beberapa teman2 juga yang sekolah di Melbourne dan thx God ada suatu waktu yg cck sehingga saya dpt bertemu dan berbincang2 dengan mereka meskipun dlm waktu yg tdk terlalu lama juga.. Pada waktu saya ke Melb, saya lebih memfokuskan waktu untuk koko saya, jadi secara tidak langsung, saya lebih sering juga pergi dengan teman2 koko saya di Melbourne, terutama teman2 gerejanya karena saya dtg kesana biasanya antara hari Jumat-Selasa.. Kita selalu gereja bareng disana, jadi saya juga kenal dengan teman2 gerejanya.. 

Gereja koko saya merupakan gereja Indonesia yang bernama Melbourne Praise Centre-Indonesian Worship.. Gereja ini termasuk gereja Indo yang cukup besar disana.. Kapan hari sempat mengadakan acara Melbourne for Jesus yang salah 1 pembicaranya adalah Ps.Philip Mantofa (salah 1 lead pastor gereja saya di Surabaya - Mawar Sharon Church).. Pertama x saya diajak ke gereja koko, dalam hati saya pertamanya cukup berdebar-debar juga teman2.. Berdebar-debar ingin tahu bagaimana gereja di Melbourne, apalagi gereja Indo, udah ga sabar melihat bagaimana mereka memuji dan memuliakan nama Tuhan, apakah Firman yang disampaikan.. Excited sendiri gitu saya pas waktu mau ke gereja.. Dan begitu sampai, saya terpesona juga.. Meskipun saya anak baru (pada waktu blm dikenalkan oleh koko ke teman2nya), mereka menyambut saya dengan ramah, dan pada waktu saya masuk ke dalam gereja tersebut, saya kaget dan senang sekali melihat mereka semua semangat memuji Tuhan.. Kerasa banget atmospherenya yang luar biasa di ruangan tersebut.. Mungkin bukan sebuah gereja yang memiliki gedung besar tinggi menjulang.. Hanya merupakan sebuah ruangan, seperti kelas yang disewa (kalau tidak salah) untuk mengadakan ibadah.. Tapi luar biasa suasana di dalamnya, saya merasakan bahwa God was there at that time.. Pada waktu selesai ibadah, baru koko mengenalkan saya dengan teman2nya, teman2 connect groupnya dan kita makan bersama.. Saya bersyukur sekali diberikan kesempatan untuk mengenal mereka semua dan sampai sekarang pun saya punya rasa kerinduan tersendiri untuk pergi lagi, ke gereja bersama, bertemu dengan mereka semua dan bisa catch up mengenai kehidupan masing-masing.. Karena mereka sadari atau tidak, setiap waktu yang telah saya habiskan dengan mereka, mempunyai kesan yang dalam di hati saya.. They are great people.. Namun yang ingin saya sampaikan lebih dalam lagi dalam blog ini adalah....

** Terkadang saya menjumpai beberapa anak muda yang tidak mau ke gereja karena tidak punya teman.. Karena tidak ada yang menemani ke gereja.. Takut duduk sendiri, nanti kalau dilihat orang lain kasian banget.. Atau kalau tidak, terkadang ada yang merasa gerejanya tidak seru, jadi mendingan ya sudah tidak datang ke gereja.. Saya pun mengakui pernah menjadi anak muda yang seperti itu.. Saya sudah lama beragama Kristen, namun yang sungguh2 dan serius mau bertumbuh dalam Tuhan adalah waktu saya diubahkan pada saat saya duduk di bangku SMP 3..

** Dulu sebelum diubahkan, saya akan ke gereja kalau koko saya juga ikut ke gereja, kalau ada yang antar, kalau ada teman yang jemput, terlebih parah lagi, kalau saya nganggur ga ada kerjaan, gereja merupakan pilihan terakhir.. Bahkan ada saatnya juga pada saat saya tidak sibuk sama sekali, namun saya lebih memilih untuk bermain daripada ke gereja. (meskipun ada yang menawarkan jasa untuk menjemput dll) Saya merasa sama sekali tidak mendapatkan apapun pada saat saya di gereja.. Seperti seakan cuma duduk diam, bertemu dengan orang2, ngobrol2, menyanyi, diam lagi mendengarkan Firman, lalu pulang.. Sudah begitu saja dan tidak mendapatkan apapun.. Bertahun2 saya seperti itu sehingga menganggap gereja sebagai rutinitas biasa.. Kalau ga greja nanti dimarahi mami jadi ya udahlah gereja aja.. Sampai pada saat akhir SMP 2, saya mengalami kejadian yang membuat saya merasa hidup saya sudah tidak ada artinya lagi.. Namun tiba2 pada saat saya merasa hancur sudah semua yang ada di hidup saya, di saat itulah Tuhan tiba2 datang dan mengetuk hati saya.. For the 1st time in my life, I could feel Him.. Saya ingat sekali pada saat itu saya di gereja, cuma bisa duduk diam menangis, meskipun ibadah sudah selesai.. Saya tidak berdiri dan pergi meninggalkan gereja.. Sampai semua orang sudah keluar dari gereja tersebut.. Saya tetap duduk saja dan menangis hingga seorang perempuan menghampiri saya dan bertanya 'Kamu gapapa?' Saya tidak bisa menjawab apapun, menangis saja.. Lalu dia membawa saya ke suatu ruangan untuk didoakan, yang ternyata di ruangan tersebut ada koko saya juga.. Dan akhirnya pada hari itu saya memutuskan untuk dibaptis dan berkometmin penuh atas perubahan keseluruhan hidup saya.. Koko saya pun ternyata, di ruangan tersebut setelah didoakan, memutuskan untuk dibaptis juga. Jadi kita ber2 dibaptis bersama di Gereja Mawar Sharon..

** Setelah berkomitmen untuk hidup baru, saya menyadari 1 hal mengapa saya yang dahulu, tidak merasakan hadirat Tuhan sama sekali.. Mengapa saya tetap merasa hampa meskipun saya ke gereja.. Saya menyadari pada waktu itu saya mempunyai persepsi yang salah tentang Tuhan dan gereja, mempunyai hati yang keras dan menutup diri.. Dan terlebih lagi, saya mempunyai sikap hati yang salah.. Merasa bahwa Tuhan hanya bekerja untuk orang2 tertentu saja, seperti yang ada di panggung.. Oleh karena sudah mempunyai pikiran2 seperti itu, saya menutup hati saya,, Merasa percuma saja saya ke gereja, Tuhan juga sukanya ma orang2 itu saja.. Namun sekarang, setelah Tuhan menyentuh hati saya di kursi tersebut, mata saya dibukakan sehingga saya mempunyai perspective yang benar mengenai Dia.. Sayalah yang salah pada waktu itu sudah mengunci pintu hati saya rapat2.. Padahal jika saya membuka dan mengijinkanNya masuk, He would come to me too.. Saya yang menolak untuk menoleh kepada Dia, meskipun sebenarnya Dia sudah ada disamping saya selalu.. Sikap hati saya yang datar dan memang tidak mengharapkan perubahan terjadi yang semakin menjadi tembok pemisah antara saya dengan Dia.. I just did not expect that something within me will change when I went to the church that time.. Sebelum saya pergi ke gereja, saya sudah membatasi diri saya dengan banyak hal negatif and those kind of things separate me even more with God.. Saya berpikir bahwa saya tetap akan merasa sendiri dan kesepian meskipun saya dikelilingi oleh orang2 yang menyembah Tuhan dengan luar biasa.. Saya hanya bisa melihat mereka, berpikir kok bisa mereka seperti itu, berharap bisa merasakan apa yang mereka rasakan di dalam Tuhan, tapi saya tidak mau melihat pada diri saya sendiri bahwa untuk merasakan apa yang mereka rasakan, I must open my heart and let Him in..

** Friends, I tell you A TRUE BIG FACT right now.. GOD IS AN ULTIMATE GENTLEMAN.. HE WILL NEVER FORCE YOU TO OPEN YOUR HEART AND LET HIM IN.. BUT HE WILL GENTLY KNOCKING.. ADALAH KITA SENDIRI YANG SERINGKALI MENGABAIKAN KETUKANNYA DAN SUDAH MENGE-SET PIKIRAN KITA DENGAN HAL-HAL NEGATIF YANG SEMAKIN MEMBUAT KITA TIDAK MEMPEDULIKAN SUARA TUHAN..

** Open your heart.. God is always there.. Always.. Terkadang manusia lebih menaruh fokusnya pada hal2 disekitar mereka, pada hal2 yang terjadi di lingkungan mereka..  Instead of focusing in God 1st, they focus on their circumstances.. Menggunakan seluruh kekuatan yang mereka punya untuk memperbaiki keadaan dan kehidupannya, yang jika gagal, they put the blame on God.. Insted of being like that, why not let Him in into ur life and working together to make ur life better? God is able.. He will never fail you.. Manusia terkadang merasa bahwa Tuhan bisa gagal, karena manusia sendiri yang MENGE-SET SEBUAH TARGET dalam hidupnya.. Yang jika kejadian atau pengharapan yang dinanti2kan tersebut tidak sesuai dengan target yang diharapkan, merasa bahwa Tuhan tidak turut ikut andil dalam hidupnya.. Padahal jika saja mereka mau berserah, God will work with His glorious process.. Jangan gunakan targetmu sendiri.. Tapi berserahlah pada target Tuhan karena targetnya adalah yang terbaik untuk kita.. 

** If God sent His Son to die for us in the cross, He will surely gives you the very best of Him.. There is NO DOUBT about it.. When you surrender, you must surrender ALL.. Tidak bisa setengah2.. Must be the whole you and ur life.. Put it in God's hand.. 

## THE WORDS ARE : LET GO-LET GOD-LET'S GO TOGETHER... Our part is just do our best.. Do the best that we can.. For the impossible thing. give it to God.. The impossible things are His part, not ours.. That's why it's said : WHEN YOU HAVE GOD, NOTHING IS IMPOSSIBLE.. WHEN YOU HAVE GOD, YOU CAN ACHIEVE ALL THINGS.. EVERYTHING IS POSSIBLE WITH HIM.. WITHOUT HIM, I AM NOONE.. WITH HIM, I AM SOMEONE..

** When you go to church, punyai sikap hati yang benar untuk benar2 mencari Dia, bukan yang lainnya.. Singkirkan segala pikiran negatif yang menghampiri.. Berdoalah agar dikuatkan selalu.. Jangan takut kalau jika memang seandainya tidak ada yang menemani kalian ke gereja since WHEN U HAVE THE RIGHT HEART, THE RIGHT MOTIVATION, GOD WILL BE WITH YOU.. YOU WILL NEVER FEEL LONELY.. BUT 1ST, YOU MUST LET HIM IN.. OPEN UR HEART WHEN HE KNOCKS.. Jangan takut dengan pandangan2 manusia yang terkadang mungkin ada yang mencibir seperti 'kasihan ya dia di gereja ga punya teman, duduk sendiri' Biarkanlah semuanya itu.. Karena tidak pernah ada tertulis sebuah peraturan bahwa kamu tidak boleh ke gereja sendiri.. TIDAK ADA.. Because personally when I go to church, I am looking for God's presence.. I am not looking for friends.. If noone accompany me to go to church, I WILL STIL go.. AND THERE IS A TIME WHEN I WANT TO BE ALONE.. Punyai perspective yang benar pada saat kalian datang ke gereja ya teman2.. Percayalah nanti, dengan caraNya sendiri yang luar biasa, kamu akan dipertemukan dengan teman2 dan komunitas yang dapat membangun kamu ke arah yang lebih baik pada saat kamu tetap ke gereja.. Sendirinya pasti cuma hanya sementara kok teman2.. I guarantee u.. Semangat!! :D Tuhan pasti sudah menyediakan yang terbaik kok untuk kita.. 

## Jangan pernah biarkan pandangan manusia mengacaukan waktu kamu dengan Tuhan.. Remember that God looks deeply into ur heart.. Percayalah bahwa ketika kamu tetap memutuskan untuk pergi ke gereja, meskipun kamu harus sendiri, disindir teman2, dan lain2, Tuhan sudah menyediakan hadiah yang besar sebagai bukti KESETIAAN yang km punya.. Tuhan itu adil teman2.. FEAR NOT ya.. Begitu saya merubah seluruh perspective dan sikap hati saya, tidak pernah sekalipun saya merasa kesepian meskipun saya ke gereja sendirian.. I still can feel His Presence so clear, here in my heart.. Yang terakhir, punyailah pengharapan dan iman bahwa sesuatu besar akan kamu dapatkan, sesuatu yang besar akan terjadi pada saat km memberikan waktumu in God's house.. EXPECT AND BELIEVE THAT THERE WILL BE SOMETHING BIG AND AMAZING  YOU WILL GET, OR EVEN A MIRACLE WILL GOING TO HAPPEN, BEFORE U GO TO CHURCH.. REMEMBER : BEFORE.... HE WILL RENEW UR STRENGTH, MIND, AND EVERYTHING INSIDE YOU.. WHAT YOU HAVE TO DO IS BELIEVE FIRST, BEFORE YOU STEP INTO HIS PRESENCE.. 

# Sekian dlu postnya, udah cukup panjang ini ternyata ya tanpa disadari,ahahhahahah.. Sebelum menutup post ini, nih saya sertakan beberapa fto waktu saya di Melbourne ya.. Be blessed all! :D

1. My fave food in Melbourne for all time : GyuTanDon (seperti ox-tongue gt, pedes uenak rasanya) and ga tau yg ke 2 ni namanya apa lupa, tapi merupakan telor goreng gitu ya teman2, yang di dlmnya terdapat bebek panggang beserta nasi yang so yummy!!! hehhehehehe


 2. With my bro on his graduation day.. Yang fto ber 3 itu Me-my bro-his girlfriend..

 3. In Melbourne Showground (kalo ga salah itu nama tempatnya-hayo bisa tebak aku yg mana?hehehhe) Jadi ni kaya area luas gitu untuk bermain, ada juga binatang2nya yg lucu2 kalau mau foto..

4. Ni bersama sebagian teman2 gereja koko aku yang dateng pas hari graduationnya.. Miss them all :)



- Itu sebagian fto2nya pas aq di Melbourne, kalo di upload semua bisa semakin memanjang tidak terbendung.. Also for me, time to sleep now.. 1 am already here.. Be blessed guys!! :D


## ROMANS 5:5 = AND HOPE DOES NOT DISAPPOINT US, BECAUSE GOD HAS POURED OUT HIS LOVE INTO OUR HEARTS BY THE HOLY SPIRIT, WHOM HE HAS GIVEN US.

Regards, Cindy

2 comments:

  1. Totally agree with all of the post! Karena bahasa inggrisku masih terbata- bata, ga tau bener apa nda mending aku pake bahs Indo :P Memang dulu aku yang ngerasa greja kalo ga ada temene tuh ga enak, malu, takut sendirian, de el el. tapi itu cuma intimidasi Iblis, buktinya sekarang saat aku memberanikan diri utk pergi sendiri ke greja walau blm banyak yang kenal, tapi NYATA sekali penyertaan Tuhan! dia menemani kita dan membuat kita aman, sendirian pun ngga menghambat kita untuk mengalami Tuhan kok :) keep fighting for all who read this post! Really full pf blessing :D

    ReplyDelete
  2. God is so good ya.. Dan saya percaya asal anda really focus in Jesus, anda pasti mendapatkan sesuatu yang luar biasa di gereja.. I believe He's with you and will not leave u.. Kamu ga sendirian kok di dunia ini :) Keep shining always ya :):) GBU

    ReplyDelete